Curut atau tikus kecil adalah salah satu hewan yang sangat menyebalkan. Mereka bisa masuk ke rumah melalui lubang-lubang kecil dan mencuri makanan atau merusak barang-barang seperti kabel, pintu, dan kain. Selain itu, curut juga bisa menjadi sumber penyakit yang berbahaya bagi kesehatan manusia. Untuk itu, kamu perlu mengetahui cara mengusir curut di rumah dengan mudah dan ampuh agar mereka tidak balik lagi.
1. Pastikan rumah bersih dan kering
2. Tutup lubang di dinding
3. Pakai aroma yang dibenci curut
Sumber : FreepikĀ
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.
(ARV)
Quoted From Many Source